Tag Archives: Lhokseumawe

SEJARAH KEHIDUPAN

Sejarah itu berjalan bersama kehidupan. Tak peduli jalan apa yang telah ditempuh maju kedepan jangan takut, jangan mundur, jangan bersembunyi. Ketika suatu hari nanti tersadar, kita akan melihat jalan terbaik telah dilalui. Continue reading

Rate this:

Posted in Kisah-Kisah | Tagged , , , , , , , , , , , , , | 13 Comments

PERJALANAN INI

Che Guevara mengelilingi Amerika latin untuk mewujudkan cita-cita revolusionernya, mengorbankan masa depan sebagai seorang calon dokter muda menjadi pejuang di Kuba dan akhirnya tewas di ujung peluru tentara pemerintah Bolivia. Continue reading

Rate this:

Posted in Cuplikan Sejarah, Data dan Fakta, Kisah-Kisah, Mari Berpikir, Pengembangan diri | Tagged , , , , , , , , , , , , , , , , , , | 24 Comments

JANGAN MELUPAKAN SEJARAH

Segala sesuatu memiliki asal mula, perjalanannya dinamakan sejarah dalam bahasa awam disebut masa lalu. Manusia sebagai individu pelaku sepatutnya belajar dari segala hal yang telah terjadi, karena sejarah dapat berulang, dengan berbagai pola. Namun kita, manusia tidak bisa kembali kemasa lalu. Continue reading

Rate this:

Posted in Cuplikan Sejarah, Kolom, Mari Berpikir, Opini, Pengembangan diri | Tagged , , , , , , , , , , , , | 34 Comments

MENCANDU ILMU

“Siapapun kau, ketahuilah kau tidak sendirian. Kau cuma menutup dirimu dengan kulit kerang. Begitu kau pecahkan kulit kerang itu. Kau akan melihat dirimu ada ditengah teman-teman yang baik.” Continue reading

Rate this:

Posted in Asal Usil, Cerita, Kisah-Kisah, Mari Berpikir, Opini, Pengembangan diri | Tagged , , , , , , , , , , , | 13 Comments

RINDU YANG MALU-MALU

Manusia perlu diuji dengan berbagai kehilangan. Untuk menyadari bahwa hal yang terasa biasa saat dia sisi kita namun sangat berarti jika ia tak lagi dalam jangkauan. Sebagai makhluk fana sepatutnya manusia juga harus menyadari bahwa kehilangan adalah persiapan dari kehilangan yang lebih besar. Tokh di dunia ini tak ada yang abadi, semua kelak pergi. Continue reading

Rate this:

Posted in Asal Usil, Kisah-Kisah, Mari Berpikir | Tagged , , , , , , , , , | 7 Comments

LEGENDA KAKI DEWA

“Sesuatu yang dialami seseorang pada masa remaja akan tersirat dalam karakternya kelak, dalam berbagai bentuk, rupa dan warna.” Continue reading

Rate this:

Posted in Asal Usil, Cerita, Kisah-Kisah | Tagged , , , , , , , , , , , , | 12 Comments

DUHAI DIRIKU MENGAPA ENGKAU BERSEDIH

Wahai diriku mengapa engkau bersedih? Jangan kau katakan tidak! Tiada guna membantah diriku yang setiap detik menemanimu. Aku adalah kamu, kamu adalah aku. Kita adalah satu jasad dengan dua karakter berbeda, merdeka. Duhai diriku yang tersenyum, sungguh engkau mampu menipu seluruh dunia dengan sebaris garis dibibirmu tapi bukan aku. Lekuk senyuman khas milikmu bukanlah perisai bagiku untuk mengetahui yang terdalam darimu. Continue reading

Rate this:

Posted in Cerita, Kisah-Kisah, Puisiku | Tagged , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , | 16 Comments

PENGLIHATAN FATAMORGANA

Penampilan ternyata bisa membohongi, karena mata terkadang tak mampu mengungkapkan sesuatu yang tersirat. Bagai manusia di padang pasir yang kerap melihat fatamorgana begitulah yang penglihatan kerap terperdaya. Continue reading

Rate this:

Posted in Cerita, Kisah-Kisah, Mari Berpikir, Pengembangan diri | Tagged , , , , , , , , , , , | 12 Comments

TIDAK SEDANG MENCARI CINTA

Tidakkah ia berpikir sedikit saja, bahwa aku tak berkemauan untuk mendapatkan cintanya. Saat ini merupakan momen yang paling kubenci, mendapati diri sebagai sosok antagonis dalam lagu-lagu Betharia Sonata yang kerap diputar dalam perjalanan bus antar kota. Continue reading

Rate this:

Posted in Asal Usil, Cerita, Kisah-Kisah | Tagged , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , | 68 Comments

MARI BICARA TENTANG KONSEP WAKTU

Muda memiliki sinonim yang sama dengan semangat, energi, dan kemudaan itu sendiri. Sementara itu musim ujian Final di Unimal masih berkanjut. Memasuki pekan kedua dari total tiga minggu yang dijadwalkan. Menjelang Ashar, memasuki ujian kedua di hari Sabtu Abu memutuskan shalat terlebih dahulu di Masjid Hijau. Sekitar seratus lima puluh meter di samping kanan kampus, Abu memutuskan berjalan kaki saja meninggalkan Shogun Biru 125 di parkiran kampus. Continue reading

Rate this:

Posted in Cerita, Kisah-Kisah, Mari Berpikir, Pengembangan diri | Tagged , , , , , , , , | 22 Comments